RUMAH LENGGER BANYUMAS, PUSAT EDUKASI DAN PELESTARIAN KESENIAN LOKAL

KESENIAN TRADISIONAL MERUPAKAN IDENTITAS BUDAYA YANG HARUS TERUS DILESTARIKAN. DI BANYUMAS, TERDAPAT SEBUAH TEMPAT BERNAMA RUMAH LENGGER YANG MENJADI PUSAT EDUKASI SEKALIGUS PELESTARIAN KESENIAN KHAS BANYUMAS SEPERTI LENGGER DAN EBEG. TEMPAT INI TAK HANYA MENJADI RUMAH BUDAYA, TETAPI JUGA MENYIMPAN BANYAK CERITA TENTANG TRADISI LOKAL.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *